Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli

By Guru Ekonomi #3 pola hubungan internasional, #apa pengertian organisasi internasional, #arti penting hubungan internasional, #Asas - Asas Hubungan Internasional, #asas hubungan internasional, #behaviorisme dalam hubungan internasional, #bentuk bentuk hubungan internasional, #bentuk hubungan internasional, #bidang dan manfaat hubungan internasional, #buku teori hubungan internasional, #contoh hubungan internasional, #dari definisi, #dari definisi tentang hubungan internasional rumusan siapakah yang paling relevan, #dari definisi-definisi, #definisi hubungan internasional menurut para ahli brainly, #definisi hubungan internasional menurut para ahli indonesia, #definisi hubungan internasional menurut para ahli yang paling relevan, #definisi hubungan internasional menurut pendapat sendiri, #definisi hubungan menurut para ahli, #definisi kerjasama internasional adalah, #fakta jurusan hubungan internasional, #faktor pendorong hubungan internasional, #faktor pentingnya hubungan internasional, #great debate 2 dalam hi, #hubungan internasional adalah brainly, #hubungan internasional indonesia, #hubungan internasional menurut para ahli, #jawaban tugas mandiri 5.1 pkn kelas 12, #jurusan hubungan internasional adalah, #kepentingan kekuasaan dalam globalisasi, #kerjasama internasional menurut para ahli, #komponen-komponen hubungan internasional, #konsep hubungan internasional, #latar belakang hubungan internasional, #makalah teori hubungan internasional, #Makna Hubungan Internasional, #Manfaat Hubungan Internasional, #mata kuliah jurusan hubungan internasional, #materi hubungan internasional, #mengapa hubungan internasional itu penting, #mengenal jurusan hubungan internasional, #mengidentifikasi makna hubungan internasional, #paradigma hubungan internasional, #pekerjaan hubungan internasional, #pengertian disiplin menurut suwardi, #Pengertian Hubungan Internasional, #pengertian hubungan internasional brainly, #pengertian hubungan internasional menurut hukum yang berlaku, #pengertian hubungan internasional menurut mochtar kusumaatmadja, #Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli, #pengertian hubungan internasional menurut para ahli brainly, #pengertian hubungan internasional menurut renstra, #pengertian hubungan internasional menurut tygve nathiessen, #pengertian hubungan internasional menurut warsito sunaryo, #pengertian hubungan internasional pkn, #pengertian hubungan internasional secara umum, #pengertian hubungan luar negeri, #pengertian hubungan menurut para ahli, #pengertian politik internasional, #pengertian politik luar negeri, #pentingnya hubungan internasional bagi indonesia, #perbedaan dan persamaan pengertian hubungan internasional menurut para ahli, #perbedaan realisme dan liberalisme, #persamaan dan perbedaan definisi hubungan internasional, #Pola Hubungan Internasional, #rasionalisme vs reflektivisme, #Sarana Hubungan Internasional, #sebutkan wujud-wujud hubungan internasional, #syarat masuk jurusan hubungan internasional, #teori hubungan internasional pdf, #teori hubungan interpersonal, #teori hukum internasional, #tugas mandiri 4.1 pkn kelas 11, #Tujuan Hubungan Internasional
√ 40 Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli Terlengkap
√ 40 Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli Terlengkap

Sarjana EkonomiHai sobat sarjanaekonomi.co.id jumpa lagi dalam artikel kesayangan Anda.

Pada pembahasan kali ini, akan membahas mengenai Hubungan Internasional. Untuk lebih jelasnya mari simak pembahasannya secara lengkap di bawah ini.

√ 40 Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli Terlengkap


Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli

1. Tygve Nathlessen

Bagian dari ilmu politik, sehingga komponen hubungan internasional itu sendiri tak lepas dari politik internasional, organisasi, dan administrasi internasional dan hukum internasional.


2. J.C Johari

Sebuah studi tentang interaksi yang berlangsung diantara beberapa negara berdaulat.

Disamping itu juga studi tentang beberapa pelaku non negara yang perilakunya nampak pada setiap tugas negara.


3. Mohtar Mas’oed

Hubungan yang dapat melibatkan beberapa bangsa, yang masing-masing berdaulat sehingga diperlukan suatu mekanisme yang kompleks dan melibatkan banyak negara.


4. Charles A. Mc Clelland

Sebuah studi tentang keadaan yang relevan yang mengelilingin interaksi.


5. Warsito Sunaryo

Sebuah studi tentang interaksi, diantara jenis kesatuan sosial tertentu, termasuk studi tentang keadaan yang relevan yang mengelilingi sebuah interaksi.


6. Raymon Aron

Hubungan yang terjadi antar politik yang masing-masing dari mereka, mengklaim bahwa dirinya berhak menjadi penengah bagi keputusan untuk berperang atau tidak dan menentukan keadilan.


7. Ishaq Rahman

Ilmu yang identik dengan hubungan yang terjadi antar negara.


8. Couloumbis

Ilmu yang mendalami beberapa pola reaksi dan aksi diantara beberapa negara yang berdaulat, yang dimana indikatornya adalah perilaku elit.


9. Schawarzeneger

Bagian dari ilmu sosial yang khusus, untuk mempelajari masyarakat tingkat internasional.


10. Suwardi Wiraatmaja

Ilmu sintesa yang menggabungkan, menyatukan dan memadukan disiplin yang memiliki perhatian pada suatu masalah internasional.


11. Jeremy Bentham

Suatu kesatuan disiplin dan memiliki ruang lingkup dan sebuah konsep dasar.


12. Drs R Soeprapto

Spesialisasi yang mengintergrasikan beberapa cabang ilmu pengetahuan lain, yang mempelajari tentang internasional kehidupan sosial manusia.


13. John Lewis Gaddis

Suatu bidang yang mengkaji manfaat bagi negarawan, yang membentuk usaha yang tujuannya adalah membangun dunia menjadi lebih baik.


14. Tulus Warsito

Sebuah studi pada interaksi dari politik luar negeri di beberapa pelosok.


15. Teuku May Rudi

Ilmu yang meliputi berbagai macam interaksi hubungan, yang melewati batas wilayah negara dan yang melibatkan beberapa pelaku yang berbeda kewarganegaraan.


16. H. Wolfe

Sebuah studi dari suatu pola reaksi dan tindakan, yang diantara beberapa negara yang berdaulat yang diwakili oleh sebuah elit yang memerintah mereka.


17. Kausolas

Cabang hubungan sosial dan budaya, yang saling memengaruhi diantara kebutuhan politik, perkembangan dan interaksi.


18. Para Tradisionalis

Hal-hal yang serupa dengan diplomasi, strategi, kerjasama, dan konflik yang lebih sederhana. Hubungan internasional juga menjadi studi atas perang dan damai.


19. Kenneth W. Thompson

Sebuah studi tentang rivalitas yang terjadi, diantara bangsa yang satu dengan bangsa lainnya. Dan kondisi serta sebuah institusi yang meningkatkan atau menurunkan rivalitas.


20. Stanley Hofman

Berbagai subjek akademis khususnya yang memerhatikan hubungan politik antar bangsa.


21. John Herz

Mengidentifikasikan hubungan internasional, yang juga menjadi konsep yang membahas tentang suatu kebijakan luar negeri yang lebih fokus pada keamanan. Yang menjadi pusat perhatian pada seluruh rakyatnya.


22. George Kennan

Tingkah laku dan prinsip di dalam kelompok masyarakat sosial.


23. Robert Gilpin

Ilmu yang mempelajari mengenai ilmu politik internasiona, yang mengarah pada politik keamanan militer yang seimbang.


24. Stephen Krasner

Hubungan internasional yang mengulas tentang sebuah ruang lingkup, dan sifat dasar dari sebuah bidang studi hubungan internasional di dalam masyarakat internasional.


25. Susan Strange

Segala hal yang membahas konsep teoritis dalam memecahkan sebuah persoalan, di dalam lingkup internasional.


26. John Houston

Studi yang membahas interaksi diantara beberapa anggota, di dalam komunitas internasional atau tentang tingkah laku aktor yang beroperasi di dalam sistem politik internasional.


27. J. Hoksti

Studi tentang sistem internasional, suatu kumpulan satuan politik yang merdeka, misalnya suku bangsa, negara bangsa, negara kota atau imperium. Yang berinteraksi dengan frekuensi yang teratur.


28. Edward Hallet Card

Hubungan yang dinamis dan dialektis yang membahas tentang perdamaian dunia.


29. Spengler

Menjalankan suatu politik dalam menaklukan dunia dengan senjata dalam bentuk sebuah kebudayaan yang baru dan vital.


30. Umar Suryadi Bakri

Suatu kumpulan dari cabang ilmu pengetahuan yang mempunyai perhatian pada suatu masalah internasional.


31. Richard A. Falk

Pola hubungan antar negara dengan prinsip legal dan konstitusional, yang dalam hubungannya berhubungan dengan hubungan internasional.


32. Edward Hallet Card

Hubungan yang dinamis dan dialektis yang membahas tentang perdamaian dunia.


33. Freddy L. Tobing

Studi tentang hubungan yang ada diantara, etintas politik yang berdaulat yang sifatnya anarkis.


34. Vladimir I. Lenin

Organisasi internasional yang membahas tentang hukum internasional, dan kepentingan internasional.


35. Dr. Hilman Adil Cleland

Subjeka akademi yang khususnya memerhatikan hubungan politik antar bangsa.


36. Hedley Bull

Konsep yang membahas tentang tatanan umum, sebagai pola aktivitas yang tujuan dasarnya adalah sosial masyarakat internasional.


37. Nudya Lissofa

Hubungan yang melintasi batas negara, yang dengan adanya hubungan tersebut bisa menghilangkan sekat yang ada yang menjadi penghalang para aktor di dalam hubungan internasional saat menjalin hubungan.


38. Amelia Novrida

Suatu bentuk interaksi antar faktor atau anggota masyarakat yang satu, dengan aktor maupun dengan anggota masyarakat yang lainnya.


39. Perwita dan Yani

Interaksi para aktor yang dimana, tindakan dan kondisinya mempunyai konsekuensi yang penting pada aktor lainnya yang ada di luar yuridiksi efektif unik politiknya.


40. Daniel S. Papp

Ilmu yang mempelajari beberapa masalah internasional, dan juga sistem yang membentuk suatu hubungan internasional dan beberapa aktor-aktor yang terlibat di dalamnya.


Demikianlah penjelasan terlengkap mengenai √ 40 Pengertian Hubungan Internasional Menurut Para Ahli Terlengkap. Semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan serta ilmu pengetahuan bagi yang membacanya. Terima Kasih.


Baca Juga Artikel Lainnya :

/* */